Dampak Relokasi Industri Terhadap Petani Bawang Merah Di Brebes

Dampak Relokasi Industri Terhadap Petani Bawang Merah Di Brebes

Authors

  • Eka Muda Wardani Universitas Islam Tribakti Lirboyo Kediri

Keywords:

Relokasi, Industri, Bawang Merah

Abstract

Dampak relokasi industri terhadap petani bawang merah di Brebes. Brebes kabupaten terpadat di Jawa Tengah, dan produksi pertanian bawang merah tertinggi di Indonesia, dengan memasuk kebutuhan nasional 18,7%. Tetapi Brebes masuk daerah pembangunan Industri RPJMN tahun 2020-2024. Relokasi industri, meskipun dapat memberikan manfaat ekonomi, tetapi juga berdampak negatif pada sektor pertanian. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi dampak relokasi industri pada petani bawang merah di Brebes. Metodologi yang digunakan dalam artikel ini melibatkan studi kasus yang mendalam. Data dikumpulkan melalui wawancara, observasi lapangan, dan analisis data sekunder dari sumber seperti laporan pemerintah dan studi terkait. Tinjauan literatur yang komprehensif juga dilakukan untuk memperoleh informasi tentang dampak relokasi industri pada sektor pertanian secara umum. Hasil penelitian menunjukkan bahwa relokasi industri memiliki dampak pada petani bawang merah di Brebes.pengurangan lahan pertanian, pencemaran lingkungan, persaingan yang tidak seimbang dengan industri, perubahan pola konsumsi, perubahan sosial dan budaya, pengurangan tenaga kerja, perubahan pola tanam dan keberagaman tanaman, ketidakpastian ekonomi, penurunan akses terhadap sumber daya pertanian, dan perubahan pola hidup dan nilai budaya.

References

Daerah Penghasil Bawang Merah Terbesar di Indonesia, dari Brebes hingga Solok Halaman all - Kompas.com.” Diakses 4 Juli 2023. https://regional.kompas.com/read/2022/02/24/212318178/5-daerah-penghasil-bawang-merah-terbesar-di-indonesia-dari-brebes-hingga?page=all.

Arief. “Antisipasi Polemik, ATR BPN Brebes Jelaskan Regulasi Pembebasan Tanah KIB | Satujuang.com,” 8 Juni 2022. https://www.satujuang.com/antisipasi-polemik-atr-bpn-brebes-jelaskan-regulasi-pembebasan-tanah-kib/.

Dampak Konversi Lahan Pertanian Menjadi Lahan Industri Halaman all - Kompas.com.” Diakses 4 Juli 2023. https://www.kompas.com/skola/read/2021/12/24/185858869/dampak-konversi-lahan-pertanian-menjadi-lahan-industri?page=all.

Fajar, Abbas Sofwan Matla’il. Fikih Ekologi Etika Pemanfaatan Lingkungan Di Lereng Gunung Kelud. Deepublish, 2021.

Fakhira, Sheila, and Zahara, R.A. (2021). Membaca Marital Rape dalam Hukum Keluarga Islam dan Rancangan Undang-Undang Penghapusan Kekerasan Seksual (P-KS). Ijtihad, 37(2), 15-24.

Indonesia, Knight Frank. “Keunggulan Brebes Sebagai Spot Industri | KF Map Indonesia Property, Infrastructure.” Diakses 4 Juli 2023. http://kfmap.asia/blog/keunggulan-brebes-sebagai-spot-industri/588.

Jamaluddin, & Zahara, R. A. (2019). Aplikasi Status Al-Qabul (Rescheduling) Dalam Akad Al-Ibra’ Fiqh Muamalah Maliyyah. Jurnal At-Tamwil: Kajian Ekonomi Syariah, 1(2), 1-26. https://doi.org/10.33367/at.v1i2.1057

Khairan, and Aysa, Imma Rokhmatul. (2022). PENGEMBANGAN POTENSI DESTINASI PARIWISATA SYARIAH DALAM MENINGKATKAN EKONOMI LOKAL DI WILAYAH KEDIRI JAWA TIMUR. Al-Mansyur: Jurnal Ekonomi syariah, 1(2), 21-33.

Khairan, K. (2018). Strategi Membangun Jaringan Kerjasama Bisnis Berbasis Syariah. Tribakti: Jurnal Pemikiran Keislaman, 29(2), 265~288. https://doi.org/10.33367/tribakti.v29i2.597

Khairan, K. (2019). Kontribusi Pasar Modal Syariah dalam Pertumbuhan Ekonomi Indonesai. Jurnal At-Tamwil: Kajian Ekonomi Syariah, 1(1), 98-114. https://doi.org/10.33367/at.v1i1.876

Khairan, K. (2020). Strategi Penanganan Pembiayaan Bermasalah Dengan Metode Reschedulling, Reconditioning dan Restructuring Pada Lembaga Keuangan Mikro Syariah Baitul Maal Wat Tamwil. Jurnal At-Tamwil: Kajian Ekonomi Syariah, 2(1), 1-22. https://doi.org/10.33367/at.v2i1.1109

Muna, Nailal. “Land Conflicts in Wadas in an Islamic Perspective.” Media Syariah: Wahana Kajian Hukum Islam dan Pranata Sosial 25, no. 1 (1 Juli 2023). https://doi.org/10.22373/jms.v25i1.14973.

Pemerintah Kabupaten Brebes. https://www.brebeskab.go.id/index.php/content/1/urip-percepat-wujudkan-kawasan-industri-brebes. Diakses 4 Juli 2023.

Perda132019.pdf,” t.t.

Rifqi Awati Zahara. (2019). Perkembangan Hukum Wakaf di Indonesia. Legitima : Jurnal Hukum Keluarga Islam, 1(2), 18-39. https://doi.org/10.33367/legitima.v1i2.918

Selayang Pandang Kabupaten Brebes yang Telah Berusia 343 Tahun.” Diakses 4 Juli 2023. https://www.djkn.kemenkeu.go.id/kpknl-tegal/baca-artikel/13658/Selayang-Pandang-Kabupaten-Brebes-yang-Telah-Berusia-343-Tahun.html.

Tarik Perusahaan AS dari China ke Brebes, Ini Langkah RI.” Diakses 4 Juli 2023. https://www.cnbcindonesia.com/news/20200512090055-4-157775/tarik-perusahaan-as-dari-china-ke-brebes-ini-langkah-ri.

Zahara, R. (2018). Eksekutif Hyper-Performer: Sebuah Potret Budaya Kerja Manajer Kosmopolit. Tribakti: Jurnal Pemikiran Keislaman, 29(2), 309~323. https://doi.org/10.33367/tribakti.v29i2.599

Zahara, R. A. (2017). Potret Relasi Suami-Istri Masyarakat Petani dalam Mewujudkan Fungsi Keluarga: Studi Di Desa Kayen Kidul Kecamatan Kayen Kidul Kabupaten Kediri. Tribakti: Jurnal Pemikiran Keislaman, 28(1), 123-146. https://doi.org/10.33367/tribakti.v28i1.419

Zahara, R., & Makhfud. (2022). Problematika Pernikahan Beda Agama: Antara Konsep dan Praktek di Masyarakat. Indonesian Journal of Humanities and Social Sciences, 3(1), 59-72. https://doi.org/10.33367/ijhass.v3i1.2839

Downloads

Published

2023-10-16

How to Cite

Muda Wardani, E. (2023). Dampak Relokasi Industri Terhadap Petani Bawang Merah Di Brebes: Dampak Relokasi Industri Terhadap Petani Bawang Merah Di Brebes. Indonesian Proceedings and Annual Conference of Islamic Law And Sharia Economic (IPACILSE), 1(1), 119–124. Retrieved from https://prosiding.uit-lirboyo.ac.id/index.php/psh/article/view/324